Kumpulan Tata Krama dalam Kehidupan Sehari-hari



Berkomunikasi
- Membiasakan mengucapkan kata akhiran dalam setiap percakapan kepada org lain menurut tingkat usia/nama panggilan, "Bagaimana, Kak?" "Boleh, Dek" "Iya deh, Ma" "Mungkin saja, Maria"
- Ketika ditanya, jangan hanya mengangguk saja ketika memberikan jawaban, katakan "Iya, Kak".
- Ketika selesai menggunakan barang orang lain, ucapkan "Makasih, Tante" dan menunjukkan barang yg telah disimpan di letakkan dimana.
- Ketika hendak keluar rumah, biasakan untuk pamit kepada org di dlm rumah, "Mau belanja dulu, Om" "Keluar dulu ada urusan, Ma" 
- Ketika meninggalkan orang lain yg sedang sibuk, pamit "Maaf tidak ikut membantu, mau istirahat duluan karena sakit"

- Jangan bersikap sok tahu ketika menanggapi pendapat, apalagi untuk sesuatu yg kita tidak tahu pasti.
- Berani katakan tidak tahu jika memang jawabannya kurang pasti, drpd "sok tahu" malah akan terlihat tidak berpendidikan
- Jangan membiasakan memotong pembicaraan orang lain ketika orang lain sedang semangat menyampaikan pendapatnya.

Bertamu
- Ucapkan kata sambutan ketika masuk ke dalam rumah orang lain, "Selamat siang, Tante!" "Bagaimana kabar, Om?" dan mengajak bersalaman
- Berusaha berbasa-basi membantu pekerjaan dapur, jika berkunjung ke rumah keluarga yg dekat saat sedang dengan disuguhi makanan (berbeda jika bertamu ke rumah teman atau sekedar tetangga)

Orang Baru
- Saat dikenalkan dengan orang baru, "katakan nama dan tersenyum membuka diri" ketika pulang, pamit dengan kata perpisahan "Jalan dulu ya, Tante" pada org yg baru diajak berkenal

Sampah
- Tidak membuang sampah di sembarangan tempat, tapi di tempat sampah yg disediakan (lebih baik dikantongi dulu atau disimpan dalam tas jika belum menemukan tempat sampah)
- Tidak membuang sampah dr mobil ke jalan raya, atau di pinggir jalan, tp di tempat sampah yg disediakan
- Tidak memotong kuku/meludah/membersihkan gigi/telinga di depan orang banyak/sembarang tempat

tags: sopan santun, kesopanan, anak muda, etika, pelajar, menantu, anak didik, etiket, pelajar, sering dijumpai, kebiasaan, dipelajari




1 komentar:

  1. ASS..WR.WB.SAYA PAK RISKY TKI BRUNAY DARUSALAM INGIN BERTERIMA KASIH BANYAK KEPADA EYANG WORO MANGGOLO,YANG SUDAH MEMBANTU ORANG TUA SAYA KARNA SELAMA INI ORANG TUA SAYA SEDANG TERLILIT HUTANG YANG BANYAK,BERKAT BANTUAN EYANG SEKARAN ORANG TUA SAYA SUDAH BISA MELUNASI SEMUA HUTAN2NYA,DAN SAWAH YANG DULUNYA SEMPAT DI GADAIKAN SEKARAN ALHAMDULILLAH SUDAH BISA DI TEBUS KEMBALI,ITU SEMUA ATAS BANTUAN EYANG WORO MANGGOLO MEMBERIKAN ANGKA RITUALNYA KEPADA KAMI DAN TIDAK DI SANGKA SANGKA TERNYATA BERHASIL,BAGI ANDA YANG INGIN DIBANTU SAMA SEPERTI KAMI SILAHKAN HUBUNGI NO HP EYANG WORO MANGGOLO (0823-9177-2208) JANGAN ANDA RAGU ANGKA RITUAL EYANG WORO MANGGOLO SELALU TEPAT DAN TERBUKTI INI BUKAN REKAYASA SAYA SUDAH MEMBUKTIKAN NYA TERIMAH KASIH
    NO HP EYANG WORO MANGGOLO (0823-9177-2208)
    BUTUH ANGKA GHOIB HASIL RTUAL EYANG WORO MANGGOLO
    DIJAMIN TIDAK MENGECEWAKAN ANDA APAPUN ANDA MINTA INSYA ALLAH PASTI DIKABULKAN BERGAUNLAH SECEPATNYA BERSAMA KAMI JANGAN SAMPAI ANDA MENYESAL

    angka;GHOIB: singapura
    angka;GHOIB: hongkong
    angka;GHOIB; malaysia
    angka;GHOIB; toto magnum
    angka”GHOIB; laos…
    angka”GHOIB; macau
    angka”GHOIB; sidney
    angka”GHOIB: vietnam
    angka”GHOIB: korea
    angka”GHOIB: brunei
    angka”GHOIB: china
    angka”GHOIB: thailand

    BalasHapus